Prediksi skor Liverpool vs Manchester City 1 Maret 2015, Di pertandingan Premier League, dua tim akan bertemu antara Liverpool vs Manchester City. Jadwal pertandingan Liverpool vs Manchester City ada disini. Jawara Bola selalu menyediakan ulasan tentang Bursa Taruhan Bola Liverpool vs Manchester City. Selain itu, anda juga akan disuguhkan dengan Hasil Pertandingan Bola Liverpool vs Manchester City. Kedua tim akan bermain pada 19.00 di Anfield, Liverpool.
Skuad The Reds akan menjamu tim tamunya, Manchester City dalam lanjutan Liga Primer Inggris musim ini. Dilihat dari statistik permainan, kedua tim akan bermain panas dan keras untuk bisa mendapatkan poin penuh agar bisa terjaga di klasemen Liga Inggris. Saat ini, Manchester City berada di posisi kedua dengan mengoleksi 55 poin dari 26 pertandingan. Sementara untuk Liverpool, berada di urutan keenam dengan mengoleksi 46 poin.
Liverpool harus memenangkan laga ini agar bisa memangkas jarak di tabel liga. Terlebih, Manchester City baru takluk dari Barcelona di Liga Champions dengan skor 1-2 di Etihad Stadium. Ini menjadi modal bagi The Reds untuk meraih poin penuh. Liverpool telah menunjukkan konsistensinya dalam bermain. Terbukti, mereka mampu memetik kemenangan ketika menghadapi Tottenham Hotspur dengan skor 3-2 di markas sendiri. Untuk catatan dari lima laga terakhir yang dijalani oleh Liverpool, mereka meraih empat kemenangan dan sekali hasil imbang.
Meskipun harus mengakui kekuatan Barcelona di kanca Liga Champions, namun di liga domestik mereka mampu memetik hasil sempurna ketika menghadapi Newcastle United dengan skor telah 5-0. Di lima pertandingan terakhir Manchester City, mereka mengoleksi dua kemenangan, dua hasil imbang dan menelan sekail kekalahan. Tim tuan rumah harus memiliki lini pertahanan yang baik untuk bisa menghadang serangan dari Kun Aguero dkk.
Head to head Liverpool vs Manchester City :
August/25/2014 Manchester City 3-1 Liverpool
April/13/2014 Liverpool 3-2 Manchester City
December/26/2013 Manchester City 2-1 Liverpool
February/03/2013 Manchester City 2-2 Liverpool
August/26/2012 Liverpool 2-2 Manchester City
Lima pertandingan terakhir Liverpool :
Feb/10/15 Liverpool 3-2 Tottenham Hotspur
Feb/07/15 Everton 0-0 Liverpool
Jan/31/15 Liverpool 2-0 West Ham United
Jan/17/15 Aston Villa 0-2 Liverpool
Jan/10/15 Sunderland 0-1 Liverpool
Lima pertandingan terkahir Manchester City :
Feb/21/15 Manchester City 5-0 Newcastle United
Feb/11/15 Stoke City 1-4 Manchester City
Feb/07/15 Manchester City 1-1 Hull City
Jan/31/15 Chelsea 1-1 Manchester City
Jan/18/15 Manchester City 0-2 Arsenal
Prediksi susunan pemain Liverpool vs Manchester City :
Liverpool : Simon Mignolet, Martin Skrtel, Mamadou Sakho, Alberto Moreno, Jordan Henderson, Adam Lalana, Emre Can, Joe Allen, Philippe Coutinho, Lazar Markovic, Daniel Sturridge.
Manchester City : Joe Hart, Vincent Kompany, Pablo Zabaleta, Aleksandar Kolarov, Mangala, James Milner, Samir Nasri, Fernando, Fernandinho, Sergio Aguero, David Silva.
Demikianlah ulasan menarik mengenai prediksi skor Liverpool vs Manchester City yang bisa anda saksikan siaran langsung di tv kesangan anda. Selamat menyaksikan dan menonton ria.


0 Response to "Prediksi Liverpool vs Manchester City 1 Maret 2015"
Posting Komentar